Keluarga Besar BKM NGUDI MULYO

Inialah foto Keluarga Besar dari BKM NGUDI MULYO. Jalan Anggrek No.27 Pulisen, Boyolali. 57316.

Kegiatan Outbound Arung Jeram

Kegiatan Outbound yang dilaksanakan pada tanggal 20 April 2013, di Magelang.

Kantor Kelurahan Pulisen

Jalan Anggrek Nomor 27. Telp. (0276) 321714. Kode POS 57316

Pugar Rumah Gakin

Kegiatan Gotong-Royong Warga. Rumah Ibu Masiem (penerima manfaat). Wukirosari RT 04/ RW 02 Pulisen

Bantuan 1 Unit Komputer dan Printer dari BRI

Bantuan dari BRI berupa 1 Unit Komputer dan Printer di terima oleh BKM NGUDI MULYO

Kamis, 19 Februari 2015

AUDIT INDEPENDEN TAHUN ANGGARAN 2014

Sambutan kepada Tim Auditor BWP (BUDIMAN, WAWAN, PAMUDJI & REKAN)
Sambutan kepada Tim Auditor BWP (BUDIMAN, WAWAN, PAMUDJI & REKAN)
Audit UP. Keuangan, UP. Lingkungan dan Sekretaris
Cek Lapangan Kegiatan Infrastruktur TA. 2014
Suharni (RT 02 RW III)
 Cek Lapangan Kegiatan Infrastruktur TA. 2014
Buyanto (RT 01 RW IV)

Sabtu, 17 Januari 2015

SERAH TERIMA JABATAN KOORDINATOR BKM NGUDI MULYO

JUMAT, 16 Januari 2015
Foto serah terima jabatan dari koordinator sebelumnya, AHMAD JOKO NUGROHO kepada koordinator yang baru, HARTANTI, SE.

Sabtu, 30 Agustus 2014

UNDANGAN FORUM BKM KECAMATAN BOYOLALI SEPTEMBER 2014

UNDANGAN

Kepada Yang Terhormat,
1. Korkot PNPM MP Kabupaten Boyolali
2. Ketua Forum BKM Kabupaten Boyolali
3. PjOK PNPM MP Kecamatan Boyolali
4. TF 01 PNPM MP Boyolali
5. Lurah Pulisen
6. Koord. BKM se-Kecamatan Boyolali
7. Penerima Bantuan

Dengan hormat, dimohon kehadirannya besuk pada :

Hari, tanggal : Kamis, 11 September 2014
Waktu         : Jam 13.30 WIB s/d selesai
Tempat        : Aula Kantor Kelurahan Pulisen
Acara          : Pertemuan rutin Forum BKM Kec. Boyolali
Keterangan  : Koord. BKM mengikutsertakan UP dan sekretaris

Demikian undangan disampaikan, atas perhatian dan
kehadirannya diucapkan terima kasih.

Hormat kami,

Pengurus FKABKM Kec. Boyolali


AUDIT BKM


Sebagai suatu prosedur tetap bahwa setiap kegiatan tentunya harus ada pertanggungjawaban, demikian pula di BKM Ngudi Mulyo Kelurahan Pulisen, Kecamatan Boyolali yang mengelola dana masyarakat, maka setiap kegiatannya harus bisa dipertanggungjawabkan sesuai dengan kaidah akutansi yang akuntable dan transparan.

Untuk itu setiap tutup tahun maka semua kegiatan BKM akan diaudit oleh AUDITOR INDEPENDEN. Tujuannya agar tidak terjadi penyimpangan maupun penyelewengan baik yang dilakukan BKM, KSM maupun Masyarakat Penerima Manfaat dan manfaatnya pencatatan pembukuan sudah sesuai dengan aturan baku yang ada.

Pada tanggal 25 Februari 2014 telah dilakukan audit secara menyeluruh atas semua kegiatan di BKM Ngudi Mulyo, baik itu bidang lingkungan, ekonomi, sosial dan sekretaris.
 

Untuk menunjang pemeriksaan administrasi juga dilakukan cek lokasi dengan mendatangi lokasi penerima bantuan fisik maupun ke anggota KSM ekonomi bergulir.



Puji syukur kepada Allah SWT, hasil jerih payah BKM, sekretaris, UP, KSM dengan bantuan dan bimbingan dari Fasilitator untuk BKM Ngudi Mulyo Kelurahan Pulisen mendapatkan predikat Wajar Tanpa Pengecualian.